Dorong Penggunaan Pupuk Organik, Regal Springs Indonesia Serahkan 3 Unit Mesin Pencacah Eceng Gondok Kepada Dinas Ketapang Samosir

    Dorong Penggunaan Pupuk Organik, Regal Springs Indonesia Serahkan 3 Unit Mesin Pencacah Eceng Gondok Kepada Dinas Ketapang Samosir

    SAMOSIR-Regal Springs Indonesia (PT Aqua Farm Nusantara) menyerahkan bantuan tiga (3) unit mesin pencacah eceng gondok kepada Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Samosir yang selanjutnya akan dimanfaatkan Kelompok Tani

    Bantuan tiga unit mesin pencacah eceng gondok tersebut diterima langsung oleh Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Samosir Dr. Tumiur Gultom, SP, MP di Kantor kantor Dinas Ketahanan Pangan, Rabu 13 Maret 2024 kemarin

    Community Affairs Manager Regal Springs Indonesia Agam Junaidi Sinaga dalam keterangan tertulisnya Selasa 19 Maret 2023 menyampaikan, bantuan ini diberikan untuk mendukung program pemerintah Kabupaten Samosir dalam rangka mengurangi eceng gondok yang ada di Danau Toba.

    Selain itu, bantuan ini juga merupakan salah satu upaya perusahaan Regal Springs Indonesia (PT Aqua Farm Nusantara) untuk mendukung petani dalam memproduksi pupuk organik berbahan eceng gondok sekaligus mendukung kebersihan lingkungan di kawasan Danau Toba,

    Semoga bantun tiga unit mesin pencacah eceng gondok ini bermanfaat dan dapat meningkatkan kesejahteraan para petani nantinya serta bisa memberikan nilai positif yang lebih baik lagi untuk lingkungan dan masyarakat disekitar wilayah operasional perusahaan, ”ujar Agam Sinaga

    Ditambahkan, sebelumnya juga Regal Springs Indonesia (PT Aqua Farm Nusantara) juga telah menyerahkan 2 dua unit mesin pencacah eceng gondok kepada Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Samosir 2023 yang lalu, ”terang Agam Sinaga

    Kepala Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Dr. Tumiur Gultom, SP.MP menyampaikan terima kasih kepada Regal Springs Indonesia yang telah menyerahkan tiga (3) unit mesin pencacah eceng gondok kepada Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Samosir

    Ke-tiga mesin pencacah eceng gondok ini akan diserahkan kepada para kelompok tani untuk dimanfaatkan bersama anggota kelompok dalam aktifitas memproduksi pupuk organik dengan memanfaatkan eceng gondok menjadi bahan baku pupuk kompos, ”kata Tumiur.

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Tinjau Lokasi Pembalakan Liar di Hutan Lindung...

    Artikel Berikutnya

    Wakil Bupati Simalungun Hadiri Rapat High...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Hewan Karnivora Kerap Ditebar OTK di Perairan Danau Toba, Warga Minta Dirpolairud Sumut dan PSDKP Tindak Tegas Pelakunya
    Salah Satu Media Online Sebutkan WBP Main Medsos, Nimrot Sihotang Gerak Cepat
    Orang Tua Siswa Keluhkan Kebijakan Sekolah Yayasan Pendidikan Islam Haji Masri
    Dapat Informasi Sindikat Penggelapan Mobil Rental Ditangkap Polisi, Korban Terus Berdatangan ke Polsek Sibiru - biru
    Aquabike Jetski World Championship 2024 Berjalan Sukses, Menpora Sampaikan Apresiasi dan Berharap Terus Dikembangkan
    Lestarikan Lubuk Larangan, DKP Sumut Bersama Dishanpangkan Simalungun Lepasliarkan Ribuan Benih Ikan Nila
    Dapat Informasi Sindikat Penggelapan Mobil Rental Ditangkap Polisi, Korban Terus Berdatangan ke Polsek Sibiru - biru
    Berkas Perkara Dinyatakan Lengkap, Achiruddin Hasibuan dan Barang Bukti Dilimpahkan ke Kejari Medan
    Salah Satu Media Online Sebutkan WBP Main Medsos, Nimrot Sihotang Gerak Cepat
    Hadiri Giat Safari Ramadhan, Wakil Bupati Simalungun: "Puasa Mengandung Didikan Mental dan Spiritual
    Dapat Informasi Sindikat Penggelapan Mobil Rental Ditangkap Polisi, Korban Terus Berdatangan ke Polsek Sibiru - biru
    Judi Batu Goncang Beroperasi Lagi di Komplek Cemara Asri, Omset Ratusan Juta
    Kasus Amrick Singh No Viral No Justice, Mahfud MD Diminta Selidiki Dana 20 Miliar Dari Polda Sumut
    Dukung Dunia Pendidikan, Regal Springs Indonesia Sosialisasikan Pentingnya Konsumsi Protein Ikan Kepada Anak Didik
    Naruh Harapan Besar, Masyarakat Perdagangan Nyatakan Siap Menangkan Anton-Benny di Pilkada Simalungun 2024

    Ikuti Kami